Syarat ketentuan penggunaan SISMINRA

 

A.   Model Kerjasama:

1.    Jual Lepas

2.    Sewa Subdomain

3.    Berlangganan

No

Opsi Kerjasama

DB PENGHASILAN

TUKIN PROGRESSIF

ADMINISTRASI HONOR

DB SISMINRA BELANJA

1

JUAL LEPAS

Menggunakan server mandiri

Pegawai lebih dari 1000

Mengelola >5 Satker

Menggunakan server mandiri

Pegawai lebih dari 1000

Mengelola >5 Satker

Menggunakan server mandiri

Pegawai lebih dari 1000

Mengelola >5 Satker

Menggunakan server mandiri

Data csv Eksport >1.200 untuk semua jenis pajak

2

SEWA DOMAIN

(pertahun)

  200 1000 pegawai

  Mengelola maksimal 5 Satker

  200 1000 pegawai

  Mengelola maksimal 5 Satker

  200 1000 pegawai

  Mengelola maksimal 5 Satker

600-1.200 csv eksport/tahun

3

MEMBER

(pertahun)

100 200 pegawai

TUKIN PROGRESIF dan ADMINSITRASI honor harus satu paket dengan DB PENGHASILAN melalui SEWA DOMAIN

250 600 csv eksport/tahun

4

FREE

(promo)

s.d. 100 pegawai

s.d 250 csv eksport/tahun

 

*) Syarat dan Ketentuan dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan

*) Syarat dan Ketentuan terbuka untuk dilakukan Negosiasi

 

B.    Harga Penawaran

No

Opsi Kerjasama

DB PENGHASILAN

TUKIN PROGRESSIF

ADMINISTRASI HONOR

DB SISMINRA BELANJA

1

JUAL LEPAS

Rp200jt

Rp100jt

Rp100jt

Rp100jt

2

SEWA DOMAIN (pertahun)

Rp10jt

+Rp500 / bukti potong

Rp10jt

 

Rp10jt

 

Rp10jt

+ Rp750/ csv eksport

3

MEMBER

(pertahun)

Rp10rb/pegawai

+Rp500 / bukti potong

TUKIN PROGRESIF dan ADMINSITRASI honor harus satu paket dengan DB PENGHASILAN melalui SEWA DOMAIN

Rp1.000/ csv eksport

4

FREE

(Promo)

Free Tahun Pajak 2020

Free Tahun Pajak 2020

 

*) Harga Penawaran dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan

*) Harga Penawaran terbuka untuk dilakukan Negosiasi

 

C.    Syarat dan Ketentuan Pembayaran

1.       Proses Pengadaan Barang dan Jasa, mulai dari penawaran, serah terima dan pembayaran serta prosesi dan kelengkapan dokumen lainnya dikuasakan kepada pihak ketiga dengan identitas sebagai berikut:

Nama Perusahaan : KOPERASI MITRA YAKSA MANDIRI

Badan Hukum : 84/BH/XIII.16/Koperindag/I/2015

Alamat : Jl. Selabintana Gg. Karyawan Rt. 02/007, Kel. Selabatu, Kec. Cikole

Kota Sukabumi

NPWP : 72.138.031.9-405.000

Nomor Rekening : 0079704830101 (BJB KC Sukabumi)

Contact Person : Ichwan Wahyudin (085659493568)

2.       Pembayaran Sewa dan Member dilakukan di muka sesuai harga kesepakatan, kemudian pada akhir periode dilakukan pembayaran atas perhitungan tarif tambahan berdasarkan bukti potong dan csv export yang dikeluarkan oleh Sistem.

3.       Perpanjangan Sewa dan Member dilakukan awal periode setelah menyelesaikan kewajiban-kewajiban periode berikutnya